Gresik – Polsek Duduksampeyan melaksanakan monitoring kesejumlah Toko atau swalayan di wilayah hukum Polsek Duduksampeyan Polres Gresik terkait aksi borong sembako akibat dampak adanya virus corona, ksmis (19/3/2020).
Salah satu lokasi yang dilakukan pengecekan adalah swalayan dalam keterangannya rata-rata saat ini transaksi dan stok atau persediaan sembako di Swalayan Alfamart dalam keadaan normal dan tidak ada peningkatan pembeli atau aksi borong dari masyarakat.
Dalam keterangannya Kapolsek Duduk sampeyan AKP I Made Jatinegara SH mengatakan kegiatan dilakukan guna mengantisipasi kelangkaan yang disebabkan aksi borong sembako di Toko atau Swalayan karena dampak adanya virus corona (covid-19),”ujar Kapolsek Duduk sampeyan.