Pastinya ingin bisa mendesign sebuah website sendiri, namun ada kendala yaitu tidak memahami bahasa pemograman. Oleh karena itu, di dalam WordPress ada banyak sekali plugin Page Builder yang dapat membantu anda.
Gresik WordPress Meetup kali ini akan membahas tentang Eksplorasi Elementor untuk Website Anda.
Event ini GRATIS namun disarankan untuk Anda agar mengetahui perkembangan informasi untuk melakukan registrasi di
Silahkan kunjungin situs meetup.com dan registrasi untuk mendapatkan link.
Tanggal : 20 September 2020
Pukul : 19.30 WIB
Terimakasih dan semoga bisa membantu Anda.