Setiap tahunnya di Indonesia Hari Pahlawan diperingati setiap tanggal 10 November.
Hari Pahlawan adalah hari nasional yang bukan hari libur yang ditetapkan oleh pemerintah Indonesia.
Hari Pahlawan ditetapkan sebagai hari nasional melalui Keppres No. 316 Tahun 1959 tanggal 16 Desember 1959.
Hal tersebut diperingati sebagai bentuk mengenang jasa para pahlawan yang telah berkorban dan berjuang demi Bangsa Indonesia.
Mari sejenak bersama berdo’a untuk mengenang jasa jasa pahlawan perjuangan negara Republik Indonesia.
Perjuanganku lebih mudah karena mengusir penjajah, perjuanganmu akan lebih sulit karena melawan bangsamu sendiri.
(Ir.Soekarno)
.